Pages

Kamis, 11 November 2010

PMS (Premenstrual Syndrome)

Sudah bukan suatu hal yang aneh lagi bila seorang wanita mengeluhkan sakit perut atau menjadi lebih sensitif saat menjelang datang bulan. itu disebut sebagai PMS (Premenstrual Syndrome). Bisa dikatakan hampir 90% wanita mengalami hal tersebut. biasanya ditandai dengan beberapa perubahan fisik dan psikis saat sebelum datang bulan. walaupun gejala ini  akan hilang saat datangnya tamu bulanan tersebut, namun bisa sangat mengganggu aktifitas kita sehari-hari.
 

Sample text

Sample Text

Welcome To My Blog, Enjoy With This

Sample text